Pengaruh Gaya Hidup, WOM (Word Of Mouth), Dan Brand Ambassador Terhadap Keputusan Pembelian Natasha Skincare Di Semarang
Abstract
Banyaknya perusahaan yang bergerak dalam perawatan dan kesehatan kulit (skin care) dengan berbagai merek berdampak pada berbagai alternatif pilihan bagi konsumen untuk memilih salah satu diantaranya, salah satunya Natasha Skincare. Natasha Skin Care mempunyai beberapa kelebihan seperti tempat perawatan yang nyaman, layanan konsultasi gratis dan ditangani oleh dokter berpengalaman sehingga dapat mempengaruhi keputusan pembelian konsumen. Keputusan pembelian adalah kegiatan yang dipengaruhi berbagai variabel dalam memutuskan tindakan untuk memilih produk. Banyak faktor dapat mempengaruhi keputusan pembelian Natasha Skin Care diantaranya gaya hidup, WOM (word of mouth) dan brand ambassador. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh gaya hidup, WOM (word of mouth) dan brand ambassador terhadap keputusan pembelian Natasha Skin Care di Semarang
Populasi penelitian ini adalah konsumen dan teman yang melakukan perawatan atau pembelian produk Natasha Skin Care, di Semarang yang jumlahnya tidak dapat diketahui. Sampel yang digunakan sebanyak 100 konsumen. Data penelitian ini diperoleh dengan membagikan kuesioner. Data dioleh dengan menggunakan analisis regresi berganda, uji hipotesis (uji t dan uji F) dan koefisien determinasi (R2).
Hasil hipotesis 1 yang menyatakan ada pengaruh antara gaya hidup terhadap keputusan pembelian diterima (t hitung 3,782 dengan sig. sebesar 0,000 < 0,05). Hasil hipotesis 2 yang menyatakan ada pengaruh antara WOM terhadap keputusan pembelian diterima (t hitung 3,271 dengan sig. sebesar 0,001 < 0,05). Hasil hipotesis 3yang menyatakan ada pengaruh antara brand ambassador terhadap keputusan pembelian diterima (t hitung 2,958 dengan sig. sebesar 0,004 < 0,05).
Kesimpulan dari penelitian ini adalah gaya hidup, WOM dan Brand Ambassador berpengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen di Natasha Skin Care. Sedangkan saran dalam penelitian ini adalah agar konsumen berkeingan untuk terus melakukan perawatan berulang maka sebaiknya Natasha Skin Care menawarkan berbagai paket perawatan kulit dengan harga yang lebih terjangkau atau memberi diskon harga apabila melakukan perawatan secara paket, sehingga pelanggan akan mendapatkan harga lebih murah apabila melakukan perawatan secara berulang di Natasha Skin Care.
Downloads
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
The use of the article will be governed by the Creative Commons Attribution license as currently displayed on Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Author’s Warranties
The author warrants that the article is original, written by stated author(s), has not been published before, contains no unlawful statements, does not infringe the rights of others, is subject to copyright that is vested exclusively in the author and free of any third party rights, and that any necessary written permissions to quote from other sources have been obtained by the author(s).
User Rights
JSS's spirit is to disseminate articles published are as free as possible. Under the Creative Commons license, JSS permits users to copy, distribute, display, and perform the work. Users will also need to attribute authors and JSS on distributing works in the journal.
Rights of Authors
Authors retain all their rights to the published works, such as (but not limited to) the following rights;
- Copyright and other proprietary rights relating to the article, such as patent rights,
- The right to use the substance of the article in own future works, including lectures and books,
- The right to reproduce the article for own purposes,
- The right to self-archive the article,
- The right to enter into separate, additional contractual arrangements for distribution of the article's published version (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal (Jurnal STIE SEMARANG).
Co-Authorship
If the article was jointly prepared by other authors, any authors submitting the manuscript warrants that he/she has been authorized by all co-authors to be agreed on this copyright and license notice (agreement) on their behalf, and agrees to inform his/her co-authors of the terms of this policy. JSS will not be held liable for anything that may arise due to the author(s) internal dispute. JSS will only communicate with the corresponding author.
Royalties
This agreement entitles the author to no royalties or other fees. To such extent as legally permissible, the author waives his or her right to collect royalties relative to the article in respect of any use of the article by JSS.
Miscellaneous
JSS will publish the article (or have it published) in the journal if the article’s editorial process is successfully completed. JSS's editors may modify the article to a style of punctuation, spelling, capitalization, referencing and usage that deems appropriate. The author acknowledges that the article may be published so that it will be publicly accessible and such access will be free of charge for the readers as mentioned in point 3.